Motivasi

Taujihat : Dosen dan Ustadz sebagai Pewaris Nilai Pesantren

Disarkan dari Taujihad Dr. Drs Kh. Mahmud Farid, M.Pd “Ilmu bisa dicari di mana saja, tetapi ruh kepesantrenan hanya bisa diwarisi dari guru yang benar-benar menghayatinya.” Pesantren bukan sekadar lembaga pendidikan Islam, tetapi juga wahana pembentukan karakter dan nilai-nilai moral yang telah diwariskan secara turun-temurun. Para dosen dan ustadz yang lahir dari tradisi pesantren bukan […]

Taujihat : Dosen dan Ustadz sebagai Pewaris Nilai Pesantren Read More »

Pujangga Arab: Abu Nawas Sang Penyair Jenaka yang Abadi

Abu Ali Al-Hasan bin Hani Al-Hakami atau yang lebih populer disebut dengan Abu Nawas. Merupakan seorang pujangga Arab yang terkenal dengan kejenakaannya namun disamping itu juga dia dianggap sebagai salah satu dari penyair terbesar sastra Arab klasik yang bijaksana. Dia di lahirkan di kota Ahvaz, Persia pada tahun 747 M. Namun, setelah ayahnya meninggal, dia

Pujangga Arab: Abu Nawas Sang Penyair Jenaka yang Abadi Read More »

Monev KKN ITB dan STIABI Riyadlul Ulum: Rektor Beri Wejangan Inspiratif di Ponpes Banyulana

Disarikan dari Wejangan inspiratif dari Dr. Drs. KH. Mahmud Farid, M.Pd Ciamis, 12 Maret 2025 – Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) Riyadlul Ulum bersama Sekolah Tinggi Ilmu Adab dan Budaya Islam (STIABI) Riyadlul Ulum melaksanakan kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Pondok Pesantren Banyulana, Desa Jelat, Kecamatan Baregbeg, Kabupaten Ciamis. Dalam

Monev KKN ITB dan STIABI Riyadlul Ulum: Rektor Beri Wejangan Inspiratif di Ponpes Banyulana Read More »

Keilmuan di Condong itu Bersanad Jangan Khawatir!

CONDONG.ID – TASIKMALAYA, Pada (12/02) Mahasantri STIABI Riyadul ‘Ulum Semester 8 mengadakan khataman Kitab Alfiyah Ibnu Malik. Setelah mengaji selama empat tahun lamanya, akhirnya kitab Nahwu karya Syeikh Al-Alamah Muhammad Jamaludin ibnu Abdillah ibnu Malik Al-Thay ini berhasil tamat oleh Mahasantri Semester 8 STIABI-RU. Kitab Alfiyah Ibnu Malik merupakan kitab Nahwu Shorof yang lengkap dan

Keilmuan di Condong itu Bersanad Jangan Khawatir! Read More »

OSPC Sebagai Pendidikan Berbasis Pengamalan atau Istilah Kerennya “Learning by Doing”

Setelah selesai sesi pertama LPJ pada (25/01) yang terdiri dari bagian Kesenian, Perkebunan Pertanian dan Perikanan, Fotografi, Penerimaan tamu dan Perpustakaan melaporkan hasil kinerja bagiannya selama satu tahun. Selanjutnya adalah evaluasi dari dewan pimpinan, pada kesempatan sesi ini evaluasi dari pimpinan diwakili oleh Ust Moh. Syahrul Zaky Romadloni, M.Pd. Dalam evaluasi yang disampaikannya Ust. Syahrul

OSPC Sebagai Pendidikan Berbasis Pengamalan atau Istilah Kerennya “Learning by Doing” Read More »

Pesantren Condong Menggelar Public Speaking Motivation bersama Ustaz Taqy Motiva, S.Sos., M.Pd.

CONDONG.ID, Tasikmalaya – Pada hari Kamis, (12/09) Pesantren Condong mengundang seorang motivator sekaligus ahli public speaking yaitu Ustaz Taqy Motiva, S.Sos., M.Pd. dalam kegiatan Public Speaking Motivation. Kegiatan ini dimonitoring oleh bagian PUSDAC (Public Speaking and Discussion Advisory Council) Pesantren Condong dan diperuntukkan bagi seluruh santri dan satriwati Pesantren Condong. Kegiatan ini mengusung tema belajar,

Pesantren Condong Menggelar Public Speaking Motivation bersama Ustaz Taqy Motiva, S.Sos., M.Pd. Read More »

Berikan Kuliah Umum di Hadapan Mahasiswa STIABI, Rektor UIN Bandung: Boleh Kejar Karir Sampai Jadi Profesor, Tapi Kualitas Taqwa Harus Seimbang

CONDONG-ONLINE.COM, Tasikmalaya – Selasa (28/09/2021) Pesantren Condong kedatangan tamu besar, yaitu Rektor UIN Bandung yang juga menjabat sebagai Ketua KOPERTAIS Wilayah II Jawa Barat, Prof. DR. H. Mahmud M.Si. Beliau datang ke Pesantren Condong beserta rombongan pada pukul 14.00 WIB. Setibanya di Condong, beliau langsung diajak berkeliling pondok yang didampingi Dewan Pimpinan Pesantren Condong. Selama keliling, KH. Diding Darul Falah selaku

Berikan Kuliah Umum di Hadapan Mahasiswa STIABI, Rektor UIN Bandung: Boleh Kejar Karir Sampai Jadi Profesor, Tapi Kualitas Taqwa Harus Seimbang Read More »

KH. Mahmud Farid: Khidmah Merupakan Bakti Tertinggi Mahasiswa Guru Kepada Agama dan Pondok

Melihat dinamika pesantren akhir-akhir ini sangat luar biasa. Terpaan badai demi badai permasalahan silih berganti berdatangan, ini membuktikan bahwasanya perjuangan dalam menanamkan akhlakul karimah didalam sanubari seseorang memang tidaklah mudah. Dalam kata lain pesantren hari ini sedang pada fase diserang dari empat penjuru mata angin. Maka dengan adanya isu-isu mentereng mengenai pesantren, KH. Mahmud Farid pada

KH. Mahmud Farid: Khidmah Merupakan Bakti Tertinggi Mahasiswa Guru Kepada Agama dan Pondok Read More »