Kupas Tuntas Cara mencari dan Menelusuri Sumber Sejarah, Prodi SPI STIABI RU Tasikmalaya Gelar Seminar Sejarah
CONDONG. ID, KABAR KAMPUS- Sabtu, (04/01), Himpunan Mahasiswa Sejarah Peradaban Islam (SPI), mengadakan acara Seminar sejarah. Seminar Sejarah tersebut dilaksanakan di Aula Perguruan Tinggi Pesantren Condong, Sekolah Tinggi Ilmu Adab & Budaya Islam, Tasikmalaya. Ketua Prodi SPI, UIN Sunan Gunung Djati, Agus Permana, M.Ag menjadi narasumber yang menyampaikan ilmunya pada seminar tersebut. Seminar dibuka dengan […]