Silaturahmi dan Harapan: Rapat Wali Santri Baru 2025 di Pesantren Condong
CONDONG.ID, TASIKMALAYA – Pada hari Ahad, (19/01), setelah sukses menggelar seleksi gelombang pertama, Pondok Pesantren Condong melanjutkan rangkaian acara Penerimaan Santri Baru (PSB) dengan mengadakan rapat sekaligus silaturahmi bagi calon wali santri baru. Acara ini berlangsung di Gedung Auditorium Pesantren Condong dan dibuka dengan penuh khidmat oleh Roihan Shubhi, santri kelas Enam KMI, yang bertugas […]
Silaturahmi dan Harapan: Rapat Wali Santri Baru 2025 di Pesantren Condong Read More »