Visitasi Klinik Ruwada Medika Pesantren Condong Guna Meningkatkan Kualitas Kesehatan
WWW.CONDONG.ID,Tasikmalaya– Pada hari Rabu (09/10) Klinik Ruwada Medika Pesantren Condong mengumumkan visitasi untuk meningkatkan layanan kesehatan masyarakat. Langkah ini diambil untuk memastikan bahwa pasien mendapatkan perawatan yang berkualitas dan tepat waktu. Direktur Klinik Ruwada Medika Pesantren Condong, Dr. Wulan Dwi Sakinah M.D, menjelaskan bahwa visitasi ini mencakup peningkatan fasilitas medis, pelatihan staf, dan penerapan teknologi […]
Visitasi Klinik Ruwada Medika Pesantren Condong Guna Meningkatkan Kualitas Kesehatan Read More »
